DESAIN GALLEY ROOM PADA KAPAL S-22 UTILITY VESSEL UNTUK MENGOPTIMALKAN EFEKTIVITAS DI P.T ORELA SHIPYARD

Fiky Finaya, Lubis (2015) DESAIN GALLEY ROOM PADA KAPAL S-22 UTILITY VESSEL UNTUK MENGOPTIMALKAN EFEKTIVITAS DI P.T ORELA SHIPYARD. Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Kapal Utility S-22 adalah modifikasi dari kapal tug boat yang fungsinya tidak hanya untuk mendorong, menarik, memindahkan unit offshore, tidak hanya itu kegunaannya tetapi juga dapat mengangkut peralatan dan perengkapan pengeboran minyak lepas pantai (offshore). Dalam pembuatan kapal baru harus disertai rekomendasi Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) dari pihak pembeli kapal (Ship owner). Kenyamanan dan penataan saluran udara (ducting) merupakan salah satu pertimbangan dari seorang desainer agar dapat mengatur udara yang keluar masuk pada ruangan. Salah satu ruangan yang menjadi perhatian khusus dalam perancangan saluran udara ini adalah galley room. Dalam menentukan hitungan ventilasi atau ducting pada kapal dibutuhkan data General Arragement, perhitungan beban panas transmission , perhitungan panas person , perhitungan beban panas window, perhitungan beban panas lamp, perhitungan beban panas equitment, estimasikan melalui observasi pengamatan dilapangan dan mengacu pada spesifikasi yang berlaku. Dari hasil pembahasan didapatkan dari hitungan beban panas ruangan menyatakan bahwa saluran ducting sebesar 0,026 m 2 pada T : 16 C dan RH : 50%, dengan kapasitas untuk mesin pendingin sebesar 7,55 kW, hasil ukuran ventilasi atau ducting untuk : Persegi (0,15 m x 0,17 m) dan Lingkaran (0,18 m). Kata kunci : Perhitungan Beban Panas, Ventilasi dan Ducting. ABSTRACT Vessel Utility S-22 was a modification of the tug boat that its function is not only to push, pull, move offshore unit, not only that its use but also can carry equipment and perengkapan offshore oil drilling (offshore). In the manufacture of new ships must be accompanied by a recommendation of the Bureau classification of Indonesia (BKI) from the buyer of the vessel (Ship owner). Comfort and air channel setup (ducting) is one of the considerations of a designer to be able to regulate the air out the room. One of the rooms a special concern in the design of air channels this is the galley room. In determining the matter of ventilation ducting or on ships required data General Arragement, calculation of heat transmission load, calculation of heat load calculation of person, heat load calculation window, heat lamp, heat load calculation equitment, estimasikan through observation an observation field and refers to the applicable specifications. Discussion of the results obtained from the count room heat loads stated that channel ducting of 0,026 m2 on T: 16 C and RH: 50%, with a capacity for engine cooling of 7.55 kW, or ventilation ducting size results for: (0.15 m x 0.17 m) and circle (0.18 m). Keywords: Calculation of Heat Load, ventilation and Ducting

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Jurusan Teknik Bangunan Kapal > D4 Teknik Perancangan dan Kontruksi Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 25 Aug 2018 04:02
Last Modified: 25 Aug 2018 04:02
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/95

Actions (login required)

View Item View Item