Hardianto, Mochamad Choirul (2017) Analisa Persentase Kesesuaian Block di Kapal Perintis 2000 GT pada Scantling Check berdasarkan Survey Bangunan Baru oleh BKI. Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK Scantling Check adalah proses verifikasi ukuran-ukuran konstruksi dengan gambar kerja yang telah disetujui oleh BKI. Pengecekan ini juga sebagai acuan pihak galangan dalam proeses pembangunan kapal. Dalam pengecekan scantling, pihak class (BKI) mengacu pada peraturan IACS No. 47. Dalam penelitian ini, di lakukan studi persentase kesesuaian 3 blok pada kapal Perintis 2000 GT. Ketiga blok tersebut merupakan sampel dari sebuah kapal yang menunjukkan kualitas dari pekerja galangan tempat kapal tersebut dibangun. Hasil akhir dari penelitian ini adalah presentase kesesuaian benda kerja dengan gambar kerja yang telah disetujui. Kata Kunci : Analisa, Presentase, Block, Kapal, Scantling Check, Survey Bangunan Baru, BKI. ABSTRACT Scantling Check is the process of verifying construction sizes with work drawings approved by BKI. This check is also a reference of the shipyard in the ship development proeses. In scantling checking, the class (BKI) refers to regulation of IACS no. 47. In this research, study of conformity percentage takes three blocks of the Pioneer ship 2000 GT. The three blocks are samples of a ship showing the quality of the shipyard workers where the vessel was built. The final result of this research is the conformity percentage of the workpiece with the approved working drawings. Keywords: Analysis, Percentage, Block, Ship, Scantling Check, New Building Survey, BKI.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | ?? tkdkk ?? |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ppns.ac.id |
Date Deposited: | 18 Sep 2018 05:56 |
Last Modified: | 18 Sep 2018 05:56 |
URI: | http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/884 |
Actions (login required)
View Item |