Ulfa, Ainun Ulifiya (2024) ANALISIS POTENSI BAHAYA BERBASIS HIRADC DAN FTA SERTA PEMBUATAN HAZARD MAPPING PADA AREA KERJA DIVISI KAWASAN PERUSAHAAN PENGELOLA PROPERTI INDUSTRIAL. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.
![]() |
Text
0520040078 - Ainun Ulifiya Ulfa - Analisis Potensi Bahaya Berbasis HIRADC dan FTA Serta Pembuatan _i_Hazard__i_ _i_Mapping__i_ pada Area Kerja Divisi Kawasan Perusahaan Pengelola Properti Industrial.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Surabaya Industrial Estate tercatat memiliki 85 aktivitas/ proses dan jasa serta tidak kurang dari 500 bahaya yang teridentifikasi. Jumlah tersebut merepresentasikan 40% dari total bahaya yang teridentifikasi di IBPR PT SIER tahun 2023. Jumlah ini menunjukkan peningkatan dari tahun 2022, terutama di Kawasan SIER yang mengalami kenaikan dari 268 menjadi 312 risiko. Penelitian ini berfokus untuk menganalisis risiko bahaya yang dimiliki oleh perusahaan pada area kerja Divisi Kawasan Surabaya Industrial Estate Rungkut (SIER). Untuk mengidentifikasi potensi bahaya dan risiko yang berada di area tersebut digunakan metode HIRADC dan FTA, serta perancangan peta bahaya (hazard mapping). Hasil dari identifikasi dan analisis risiko, ditemukan beberapa risiko tinggi, termasuk 2 risiko pada unit IPAL, 6 risiko pada unit workshop listrik dan mekanik, 3 risiko pada unit saluran air limbah dan air hujan, 1 risiko pada unit gedung dan bangunan, 1 risiko pada unit utilitas, dan 5 risiko pada unit SPBU. Hasil analisis FTA mengungkapkan penyebab dasar dari berbagai risiko ini, yang kemudian digunakan untuk merumuskan rekomendasi pengendalian bahaya. Usability test terhadap program hazard mapping menunjukkan hasil "excellent" dengan perolehan skor ≥200 sebesar 97%. Hal ini berarti program memiliki tingkat kegunaan yang sangat tinggi dan diterima dengan baik oleh pengguna.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | No. Inventaris : 8028/K3-20/2024 Lokasi TA : 1093 |
Uncontrolled Keywords: | FTA, HIRADC, Identifikasi Bahya, Peta Bahaya, Usability Test |
Subjects: | K3 - Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja > Identifikasi Bahaya dan Manajemen Risiko (Hazard Identification and Risk Management) |
Divisions: | Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D4 Teknik Keselamatan dan Kesehatan kerja |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ppns.ac.id |
Date Deposited: | 22 Apr 2025 03:13 |
Last Modified: | 22 Apr 2025 03:13 |
URI: | http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/6139 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |