RANCANG BANGUN TRAINER KIT SIMULATOR IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK SOLAR CELL MENGGUNAKAN MPPT SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN

Maulana, Kharisma Nizar (2023) RANCANG BANGUN TRAINER KIT SIMULATOR IDENTIFIKASI KARAKTERISTIK SOLAR CELL MENGGUNAKAN MPPT SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0419040048 - Kharisma Nizar Maulana - Rancang Bangun i Trainer Kit _i Simulator Identifikasi Karakteristik i Solar Cell _i Menggunakan MPPT Sebagai Media Pembelajaran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (24MB) | Request a copy

Abstract

Panel surya terdiri dari sel photovoltaic cara kerja sel photovoltaic identik dengan piranti semikonduktor dioda . Photovoltaic memiliki titik istimewa yang biasa disebut titik MPP (Maximum Power Point). Pada titik tersebut photovoltaic berada pada keadaan optimal, baik dari tegangan dan arus yang dihasilkan. Letak dari MPP tidak diketahui namun bisa dicari menggunakan perhitungan atau algoritma penjejak yang disebut Maximum Power Point Tracking (MPPT). Pada umumnya MPPT menggunakan algoritma peturb and observe. Dimana algoritma ini memiliki kekurangan dalam menentukan titik daya maksimum karena sering terjebak di titik maksimum lokal. Pada tugas akhir ini, algortima MPPT yang akan digunakan adalah MPPT berbasis Neural Network dengan konverter tipe buck- boost. Dimana algoritma Neural Network ini operasinya tidak memerlukan informasi detail mengenai PV. MPPT ini nantinya akan dijadikan trainer kit simulator identifikasi karakteristik solar cell di laboratorium elektonika daya PPNS. MPPT yang telah dibuat memiliki efisiensi antara 80-92% dan mampu meningkatkan daya rata-rata sebesar 8-11.36% untuk panel surya berjenis monocrystalline dan 1-13.05% untuk panel surya berjenis polycrystalline tergantung pada beban yang digunakan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: No. Inventaris : 7151/D4PE-19/2023 Lokasi TA : 743
Uncontrolled Keywords: Solar cell, Trainer Kit, NN, Simulator
Subjects: PE - Teknik Kelistrikan Kapal > Mesin Listrik dan Elektronika Daya
Divisions: Jurusan Teknik Kelistrikan Kapal > D4 Teknik Kelistrikan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 16 Jan 2024 07:53
Last Modified: 16 Jan 2024 07:53
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/5388

Actions (login required)

View Item View Item