Nugraha O, Achdri Fauzi (2016) ANALISA STABILITAS KAPAL PONTOON DENGAN PEMBEBANAN MODUL 3 KAPAL. Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.
Full text not available from this repository.Abstract
ABSTRAK Module 3 merupakan bagian dari kapal PKR yang akan di kirim dari workshop ke graving dock untuk proses erection. Untuk memindah modul 3 dengan berat 698 ton digunakanlah kapal pontoon karena kapasitas crane paling besar pada galangan tersebut tidak mampu memindahkan modul 3 tersebut. Uji stabilitas pada ponton tersebut sangat di butuhkan karena untuk memperkirakan apakah ponton tersebut dapat memenuhi standart IMO atau tidak. Pada Tugas Akhir ini, penulis akan menjelaskan tentang cara pengiriman modul 3 dari workshop ke graving dock. Sebelum dilakukan analisa stabilitas, di kakukannya pemodelan 3D menggunakan software AutoCAD 2013, pemodelan menggunakan MaxsurfPro dan di import ke software HydromaxPro untuk running analisa stabilitas berdasarkan standart IMO A.749 Code On Intact Stability For All Type Of Ships Covered By IMO Instrument. Hasil dari analisa stabilitas di bagi menjadi 3 Loadcase yaitu Loadcase 0 %, 33,3 % dan 100 %. Untuk loadcase 0 % dan 33,3 % terjadi kegagalan untuk Angle of maximum GZ dengan standart 25 deg karena kurangnya beban yang berada di pontoon. Sedangkan untuk loadcase 100 % Angle of maximum GZ dapat memeuhi kriteria yaitu sebesar 31.8 deg. Kata Kunci: Modul 3, Stabilitas, dan Loadcase ABSTRACT Module 3 is part of the ship PKR will be sent from the workshop to the graving dock for the erection process. To move the module 3 with 698 tons of weight is used pontoon boats for most large capacity crane at the s hipyard because it was unable to move the module 3. Stability test on the pontoon is in need due to estimate whether the pontoons can accept IMO standardst. In this final project, the author describes how to delivery module 3 of the workshop to the graving dock. Prior to the analysis of stability, make 3D modeling using AutoCAD software in 2013, modeling using MaxsurfPro and import into HydromaxPro software for running stability analysis based on the standard IMO A.749 On Intact Stability Code For All Type Of Ships Covered By IMO Instrument. Results of stability analysis is divided into 3 Loadcase namely Loadcase 0%, 33.3% and 100%. To loadcase 0% and 33.3% a failure to Angle of maximum GZ with a standard 25 deg due to the lack of load that was on the pontoon. As for loadcase 100% Angle of maximum GZ can accept criteria that is equal to 31.8 deg. Key Word: Modul 3, Stability, dan Loadcase
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Jurusan Teknik Bangunan Kapal > D4 Teknik Perancangan dan Kontruksi Kapal |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ppns.ac.id |
Date Deposited: | 12 Sep 2018 02:20 |
Last Modified: | 12 Sep 2018 02:20 |
URI: | http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/522 |
Actions (login required)
View Item |