ANALISIS PENGARUH TEGANGAN DAN FATIGUE TERHADAP KEANDALAN UNDERGROUND PIPELINE

Priharnanda, Ilham (2020) ANALISIS PENGARUH TEGANGAN DAN FATIGUE TERHADAP KEANDALAN UNDERGROUND PIPELINE. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0816040001 - Ilham Priharnanda - Analisis Pengaruh Tegangan dan i Fatigue _i Terhadap Keandalan i Underground Pipeline _i .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Pada Proyek Pengolahan Gas, pipeline merupakan jaringan pipa yang digunakan sebagai alat transportasi fluida baik fluida cair ataupun fluida gas. Pipeline tersebut didesain pada temperatur 170 °F dan tekanan 1020 psig yang mana material yang digunakan yaitu API5L Grade X60. Dalam tahap desain, underground pipeline akan dibagi dalam beberapa segmen dengan tujuan agar hasil analisis lebih akurat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tegangan dan fatigue terhadap struktur material pipa, serta pengaruh-nya terhadap keandalan underground pipeline. Analisis tegangan dan fatigue pipa dapat dilakukan dengan menggunakan software CAESAR II berdasarkan standar ASME B31.8, sedangkan pengaruh tegangan dan fatigue terhadap keandalan underground pipeline menggunakan metode monte carlo. Hasil penelitian ini menunjukkan nilai tegangan gabungan yang merupakan penjumlahan anatar nilai tegangan longitudinal dan nilai tegangan hoop. Nilai tegangan gabungan pada desain underground pipeline sebesar 41366,4 psi. Sehingga desain pipeline tersebut tergolong siklus fatigue rendah. Berdasarkan perhitungan diatas, diperoleh nilai keandalan struktur pada pipeline sebesar 1 di tahun 2020 yang merupakan tahun pertama operasi. Nilai keandalan struktur pipa akan berkurang seiring bertambahnya tahun operasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Underground Pipeline, CAESAR II, Monte carlo
Subjects: TPP - Teknik Perpipaan > Piping Risk & Management
Divisions: Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D4 Teknik Perpipaan
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 06 Aug 2021 03:26
Last Modified: 06 Aug 2021 03:52
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/2984

Actions (login required)

View Item View Item