Ababiel, Angga Iqbal (2020) RANCANG BANGUN MESIN PEMBUAT KERUPUK STIK. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.
Text
0616040026 - Angga Iqbal Ababiel - Rancang Bangun Mesin Pembuat Kerupuk Stik.pdf Restricted to Repository staff only Download (6MB) |
Abstract
Kerupuk merupakan salah satu makanan ringan yang sangat digemari masyarakat Indonesia mulai dari kalangan bawah sampai kalangan menengah keatas. Salah satu jenis kerupuk yang dibuat adalah kerupuk stik. Industri rumahan milik Bapak Suwarno dalam pembuatan kerupuk stik masih menggunakan cara yang manual yang saat ini masih banyak menambahkan waktu, biaya dan tenaga dalam pembuatan kerupuk. Oleh karena itu dibutuhkan mesin pembuat kerupuk stik sebagai pembantu menghasilkan produk yang besar guna utuk mendapatkan produk yang lebih banyak dengan waktu yang lebih cepat, tenaga kerja hanya pada operator dan output produk dapat lebih meningkat. Metode yang digunakan penulis adalah metode ulrich dengan melalui pemilihan beberapa konsep desain, perancangan yang dibantu oleh software CAD untuk pembuatan gambar, fabrikasi, assembly komponen mesin dan uji coba alat untuk mengetahui hasil produksi dari mesin. Berdasarkan hasil perencanaan dan perancangan yang telah dilakukan maka dihasilkan dimensi dari mesin pengaduk dan pencetak dengan dimensi utama 1350 mm x 360 mm x 840 mm. Untuk pencetak dirancang dengan diameter 5mm. Pada pengujian prototype mesin pembuat kerupuk stik mempu menghasilkan 30kg dalam 1 jam.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Mesin Kerupuk Stik, Metode Ulrich, Pembuatan Kerupuk Stik, Proses Pembuatan Mesin, Rancang Bangun, |
Subjects: | DM - Teknik Desain Manufaktur > Perancangan Produk & Proses Manufaktur |
Divisions: | Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D4 Teknik Desain Manufaktur |
Depositing User: | Unnamed user with email repository@ppns.ac.id |
Date Deposited: | 04 Aug 2021 02:46 |
Last Modified: | 04 Aug 2021 02:46 |
URI: | http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/2911 |
Actions (login required)
View Item |