Pemesanan Parkir Online dengan Menggunakan Sistem Scada dan Realtime Database dengan Mqtt

Abiyoga, Dio Rizky Ardhya (2019) Pemesanan Parkir Online dengan Menggunakan Sistem Scada dan Realtime Database dengan Mqtt. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0915040026 - Dio Rizky Ardhya Abiyoga - Pemesanan Parkir _i_Online__i_ dengan Menggunakan Sistem _i_Scada__i_ dan _i_Realtime Database__i_ dengan _i_Mqtt__i_.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Saat ini teknologi banyak diciptakan untuk mempermudah dan membantu menyeselesaikan permasalahan yang ada di masyarakat. Pertumbuhan jumlah masyarakat berbanding lurus dengan jumlah pertumbuhan jumlah kendaraan yang ada di jalan raya.Sehingga menimbulkan sejumlah masalah yang berkembang juga di masyarakat.Salah satunya adalah masalah tentang mencari lahan parkir yang ada.Karena semakin padatnya jumlah kendaraan yang ada maka secara otomatis akan membuat masyarakat luas kesulitan dalam mencari lahan parkir. Hal ini tentunya dapat di atasi dengan menciptakan sebuah aplikasi yang mempermudah masyarakat dalam mencari lahan parkir, dengan memanfaatkan aplikasi android dan web yang berkembang dalam masyarakat dengan mengunakan protokol MQTT. Lahan parkir yang tersedia atau kosong akan terlihat dan terbaca pada aplikasi dan pengguna dapat langsung memesan slot parkir yang telah tersedia dan melakukan transaksi pemesanan slot parkir. Tujuan dari tugas akhir ini adalah pembuatan aplikasi yang dapat membantu pengguna dalam mencari lahan parkir dengan memanfaatkan android dan web. Diharapakan aplikasi ini dapat menjadi solusi dan memudahkan masyarakat dalam mencari lahan parkir yang dibutuhkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: No inventaris: 5318/TO-15/2019_Lokasi Ta: 317
Uncontrolled Keywords: Mencari Lahan Parkir, Android, Web ,MQTT Protocol
Subjects: TO - Teknik Otomasi > Rancang Bangun Sistem Otomasi
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 02 Dec 2019 01:48
Last Modified: 25 Jun 2021 01:54
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/2410

Actions (login required)

View Item View Item