PERENCANAAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GALANGAN KAPAL DENGAN METODE SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threats) dan Analytical Hierarcry Process (AHP)

HIMAWAN, DENNY (2022) PERENCANAAN STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA GALANGAN KAPAL DENGAN METODE SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threats) dan Analytical Hierarcry Process (AHP). Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
1118040003 - Denny Himawan - Perencanaan Strategi Pengembangan Usaha Galangan kapal dengan Metode SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, Threats) dPerencanaan Strategi Pengembangan Usaha Galangan kapal dengan Metode SWOT .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)

Abstract

Perusahaan Galangan Kapal Indonesia (BUMN) yang bergerak dibidang industri galangan kapal. Divisi Pemasaran merupakan suatu divisi yang bergerak dalam penjualan dan pemasaran produk Galangan Kapal dalam pembuatan kapal. Penelitian ini bertujuan mengidentifikasi strategi pengembangan yang terdapat pada proses pemasaran dalam Divisi pemasaran. Terdapat 3 kriteria risiko dan 7 alternatif . Untuk mendapatkan faktor kekuatan dan kelemahan maka dilakukan dengan metode SWOT Analysis dan kemudian dilanjutkan dengan External Factor Analysis summary (EFAS) dan Internal Factor Analysis summary (IFAS), didapatkan posisi perusahaan. Dengan menggunakan SWOT( Strenght, Weakness, Opportunity, Threats) nantinya akan didapat variasi jenis strategi. Lalu dengan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) yang kemudian dilakukan pembobotan untuk mengetahui nilai setiap alternatif yang menghasilkan 3 kriteria terbesar berdasarkan nilai eigen vector yaitu Urgency, Significan, dan Importance. Kemudian dilakukannya pembobotan untuk mengetahui prioritas alternatif pengembangan strategi dengan menggunakan Analytical Hierarcy Process (AHP), yang masing – masing memiliki prioritas pertama yaitu dengan bobot 0,313 dengan prioritas alternatif strategi yaitu Kontrol dan evaluasi budgeting, kemudian pengembangan kontrol sistem dengan basis early warning dengan nilai bobot sebesar 0,151; dan market penetration dengan bobot 0,144.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: NO. INVENTARIS : 6852/MB-18/2022 LOKASI TA : 169
Uncontrolled Keywords: Analytical Hierarcry Process (AHP), Strategy Management, SWOT.
Subjects: MB - Manajemen Bisnis > Manajemen Pemasaran
Divisions: Jurusan Teknik Bangunan Kapal > D4 Manajemen Bisnis Maritim
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 24 Jan 2023 00:58
Last Modified: 24 Jan 2023 00:58
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/4822

Actions (login required)

View Item View Item