Analisa Kelayakan Bisnis Pendirian International Marine Service di PT Pelindo Marine Service

Ardiyani, Desinta Pramudya (2018) Analisa Kelayakan Bisnis Pendirian International Marine Service di PT Pelindo Marine Service. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
1114040016 - Desinta Pramudya Ardiyani - Analisa Kelayakan Bisnis Pendirian International Marine Service di PT Pelindo Marine Service.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

International Marine Service merupakan unit bisnis PT Pelindo Marine Service yang akan dijadikan menjadi anak perusahaan dengan modal sendiri sebesar Rp 10.000.000.000. Anak perusahaan ini bergerak dalam bidang pemanduan kapal yang beroperasi khususnya di Selat Malaka dan Celukan Bawang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan bisnis dari pendirian anak perusahaan International Marine Service. Penelitian dilaksanakan di PT Pelindo Marine Service dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan dokumentasi. Analisa dilakukan untuk mengetahui nilai dari indikator-indikator kelayakan pada aspek pemasaran, aspek teknis/ operasi, aspek manajemen/ organisasi, dan aspek keuangan. Hasil perhitungan kelayakan bisnis pada aspek keuangan adalah Payback Periode (PP) sebesar 5 tahun 2 bulan 5 hari, Net Present Value (NPV) sebesar Rp 451,056,412, Internal Rate of Return (IRR) sebesar 11%, dan Profitability Index (PI) sebesar 1.05. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa rencana pendirian anak perusahaan layak untuk dilaksanakan berdasarkan aspek pemasaran, aspek teknis/ operasi, aspek manajemen/ organisasi, dan aspek keuangan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: No. Inventaris : 4797/MB-14/2018_Lokasi TA : 15
Uncontrolled Keywords: International Marine Service merupakan unit bisnis PT Pelindo Marine Service yang akan dijadikan menjadi anak perusahaan dengan modal sendiri sebesar Rp 10.000.000.000. Anak perusahaan ini bergerak dalam bidang pemanduan kapal yang beroperasi khususnya di Selat Malaka dan Celukan Bawang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan bisnis dari pendirian anak perusahaan International Marine Service. Penelitian dilaksanakan di PT Pelindo Marine Service dengan teknik pengumpulan data berupa wawancara dan dokumentasi. Analisa dilakukan untuk mengetahui nilai dari indikator-indikator kelayakan pada aspek pemasaran, aspek teknis/ operasi, aspek manajemen/ organisasi, dan aspek keuangan. Hasil perhitungan kelayakan bisnis pada aspek keuangan adalah Payback Periode (PP) sebesar 5 tahun 2 bulan 5 hari, Net Present Value (NPV) sebesar Rp 451,056,412, Internal Rate of Return (IRR) sebesar 11%, dan Profitability Index (PI) sebesar 1.05. Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa rencana pendirian anak perusahaan layak untuk dilaksanakan berdasarkan aspek pemasaran, aspek teknis/ operasi, aspek manajemen/ organisasi, dan aspek keuangan.
Subjects: MB - Manajemen Bisnis > Manajemen Pemasaran
Divisions: Jurusan Teknik Bangunan Kapal > D4 Manajemen Bisnis Maritim
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 26 Mar 2019 06:44
Last Modified: 03 Aug 2021 05:50
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/1437

Actions (login required)

View Item View Item