ANALISA PERBANDINGAN PENGGUNAAN INDIVIDUAL BILGE PUMP DAN CENTRAL BILGE PUMP PADA UTILITY VESSEL MILIK PT. ORELA SHIPYARD

Putra, Dwi Nurrahmad Permana (2016) ANALISA PERBANDINGAN PENGGUNAAN INDIVIDUAL BILGE PUMP DAN CENTRAL BILGE PUMP PADA UTILITY VESSEL MILIK PT. ORELA SHIPYARD. Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Pada utility vessel milik PT. Orela Shipyard terdapat perbedaan dengan kapal-kapal pada umumnya yaitu pada sistem bilganya. Kapal pada umumnya pompa yang digunakan untuk mengalirkan dari sumur bilga sampai menuju overboard menggunakan pompa terpusat atau sering disebut central bilge pump sistem dengan sistem ini menggunakan pompa sentrifugal sedangkan pada kapal ini perencanaan pada sistem bilga di setiap sumur bilga terdapat pompa sendiri -sendiri atau disebut Individual bilge pump sistem ini menggunakan submersible pump. jika terjadi perbedaan sistem bilga tersebut maka banyak yang akan berubah. Misalkan, kebutuhan pipa, fitting, head losses, dll. Pada tugas akhir ini perhitungan yang dilakukan meliputi diameter pipa, head pompa, kapasitas pompa, daya pompa, biaya yang dikeluarkan untuk masing - masing pompa, dan biaya untuk perlengkapan pendukung sistem tersebut. Sehingga hasil dari perhitungan tersebut akan dianalisa apa saja keuntungan yang didapatkan oleh perusahaan dengan menggunakan Individual bilge pump. Keuntungan yang dimaksud disini ada dua yakni keuntungan teknis dan ekonomis. Dari hasil perhitungan yang telah dilakukan pada segi teknis, individual bilge pump memiliki kapasitas 6 ; Head losses 1,89 m; dan daya 0,15 kw, sedangkan pada central bilge pump memiliki kapasitas 19 ; Head losses 2,83 m; dan daya 0,7 Kw. Pada perhitungan segi ekonomis biaya yang dapat dihemat dari pemakaian Individual bilge pump ini adalah sebesar 55,6 %. Kata kunci : individual bilge pump , central bilge pump, teknis, dan ekonomis ABSTRACT In utility vessels owned by PT. Shipyard Orela there is a diff erence with the general ship for bilge system. Ships generally used pump to drain from the bilhe wells up towards overboard using a pump centralized or often called the central bilge pump system with this system uses a centrifugal pump while on this ship planning system bilga in bilge wells are pumping alone, or so-called Individual bilge pump the system uses a submersible pump. If there are different bilge system is then much will change. For example, the need pipes, fittings, head losses, etc. In this final calculation was conducted on the diameter of the pipe, the pump head, pump capacity, pump power, the costs incurred for each - each pump, and the cost for equipment supporting the system. So that the results of these calculations will be analyzed any advantages gained by companies using Individual bilge pump. The advantage here is that there are two technical and economic advantages. From calculations that have been done on the technical side, individual bilge pump has a capacity of 6 ; Head losses of 1.89 m; and power 0.15 kw, while the central bilge pump has a capacity of 19 ; Head losses of 2.83 m; and power 0.7 kW. In terms of economic calculation of costs that could save Individual bilge pump is set at 55,6%. Keywords: individual bilge pump, bilge pump central, technical and economical

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D3 Teknik Permesinan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 15 Sep 2018 02:14
Last Modified: 15 Sep 2018 02:14
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/747

Actions (login required)

View Item View Item