PENGARUH PENAMBAHAN DIESEL PARTICULATE FILTER TERHADAP UNJUK KERJA MESIN DIESEL FOUR STROKE DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI BAHAN BAKAR

Permadi, johan Riyan (2024) PENGARUH PENAMBAHAN DIESEL PARTICULATE FILTER TERHADAP UNJUK KERJA MESIN DIESEL FOUR STROKE DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI BAHAN BAKAR. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0320040066 - Johan Riyan Permadi - Pengaruh Penambahan _i_Diesel Particulate Filter__i_ terhadap Unjuk Kerja Mesin Diesel _i_Four Stroke__i_ dengan Menggunakan Variasi Bahan Bakar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Particulate Matter (PM) adalah salah satu komponen berbahaya dari gas buang mesin diesel yang dapat membahayakan kesehatan manusia dan lingkungan. PM dapat mencapai sistem respirasi dan paru-paru sehingga fungsinya dapat terganggu. Untuk mengatasi hal ini digunakanlah alat Diesel Particulate Filter. Perangkat ini bekerja dengan menyaring partikel-partikel padat yang terbawa oleh gas buang melalui saluran pembuangan kendaraan. Dengan adanya penambahan alat ini tentunya akan berpengaruh terhadap performa dari mesin diesel. Penelitian kali ini akan bereksperimen untuk menganalisa unjuk kerja mesin diesel dengan menggunakan variasi bahan bakar biosolar, dexlite, pertamina dex yang ada dipasaran. Pada penelitian ini menggunakan rpm 1000, 1200, 1300, 1400 dan beban 2000 watt, 3000 watt, 4000 watt dalam melakukan pengambilan data performa. Hasil yang didapat dari penilitian ini adalah penggunaan DPF dapat menangkap PM terbesar pada bahan bakar Biosolar 16 gram, diikuti Dexlite 13 gram dan terkecil pada Pertamina Dex 11 gram. Penggunaan DPF dapat menaikkan daya dan torsi, namun penggunaan alat ini dapat berakibat pada kenaikan nilai GSFC. Pada penelitian ini didapatkan nilai daya dan torsi terbesar pada bahan bakar Pertamina Dex dengan DPF sebesar 4075 watt dan 27,80 Nm dan nilai GSFC terkecil pada bahan bakar Pertamina Dex tanpa DPF sebesar 372 gr/Kwh.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Bahan Bakar, Diesel Four-Stroke, DPF, Performa Diesel, PM
Subjects: ME - Teknik Permesinan Kapal > Mesin Kapal
Divisions: Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D4 Teknik Permesinan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 20 Aug 2024 03:36
Last Modified: 09 Sep 2024 01:25
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/5688

Actions (login required)

View Item View Item