PROTOTYPE MOORING BUOY BERBASIS TENAGA SURYA UNTUK MEREKAM KONDISI CUACA PADA PESISIR PANTAI DENGAN METODE FUZZY

PURWANTO, M. AZIS (2023) PROTOTYPE MOORING BUOY BERBASIS TENAGA SURYA UNTUK MEREKAM KONDISI CUACA PADA PESISIR PANTAI DENGAN METODE FUZZY. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0418040027 - M. Azis Purwanto - i Prototype Mooring Buoy _i Berbasis Tenaga Surya untuk Merekam Kondisi Cuaca pada Pesisir Pantai dengan Metode i Fuzzy _i .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Cuaca buruk merupakan suatu kondisi iklim yang sangat ditakuti dalam dunia pelayaran, karena dapat mengakibatkan terjadinya kecelakaan di tengah laut atau dipesisir laut saat kapal sedang bersandar. Cuaca buruk yang berlangsung berbulan-bulan menyebabkan gelombang besar yang sangat membahayakan nelayan. Sehingga, dari permasalah tersebut dibuatlah inovasi mooring buoy yang dilengkapi dengan panel surya untuk merekam kondisi cuaca dengan peramalan cuaca berbasis fuzzy. Perekaman kondisi cuaca ini dilengkapi dengan pengambilan keputusan berbasis fuzzy sugeno yang diproses oleh mikrokontroler ESP32, kemudian data akan ditampilkan pada LCD dan web Site yang mempermudah proses pengamatan parameter cuaca dapat memberikan peramalan yang tepat, namun jaringan internet pada pesisir pantai sangatlah berpengaruh untuk proses pengamatan. Untuk data yang direkam meliputi masukan parameter suhu, kelembaban, tekanan udara, kecepatan angin, curah hujan dan intensitas cahaya dengan keluaran berupa buzzer, Led dan LCD 20x4 I2C. Penlitian ini dilakukan pada pesisir pantai kejeran pada 4 tempat yang berbeda. Dalam pengujian, alat yang terdiri mikrokontroler, sensor dan web site berjalan 100 % normal dengan output fuzzy yang mempredisi 3 kondisi cuaca yaitu cuaca cerah/berawan, hujan sedang dan hujan lebat. Metode fuzzy yang dibuat berjalan dengan normal sesuai rules fuzzy dengan presentase 80%.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: No. Inventaris : 7160/D4PE-18/2023 Lokasi TA : 752
Uncontrolled Keywords: Cuaca Buruk, Pesisir Pantai, Mooring buoy, Fuzzy Sugeno, Panel Surya, ESP 32
Subjects: PE - Teknik Kelistrikan Kapal > Sistem Distribusi dan Pembangkit Listrik
Divisions: Jurusan Teknik Kelistrikan Kapal > D4 Teknik Kelistrikan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 17 Jan 2024 03:17
Last Modified: 17 Jan 2024 03:17
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/5396

Actions (login required)

View Item View Item