RANCANG BANGUN AUTONOMOUS BOAT BERBASIS PETA PERSEBARAN IKAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI LORA RFM95

DHIYAVIA, FUAD (2020) RANCANG BANGUN AUTONOMOUS BOAT BERBASIS PETA PERSEBARAN IKAN MENGGUNAKAN KOMUNIKASI LORA RFM95. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0416040010 - Fuad Dhiyavia - Rancang Bangun Autonomous Boat Berbasis Peta Persebaran Ikan Menggunakan Komunikasi LoRa RFM95.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Luasnya�area�lautan�di�Indonesia�merupakan�potensi�sumber�daya�alam�yang� begitu�besar� bagi�usaha�kelautan�khususnya�dalam�segi�perikanan.�Banyak�warga� Indonesia�khususnya�yang�tinggal�di�daerah�pesisir�menjadikan�aktivitas�mencari�ikan� sebagai�sumber�mata�pencaharian.�Saat�ini,�teknologi�yang�sudah�umum�digunakan� untuk�menunjang�pekerjaan�nelayan�dalam�menangkap�ikan�adalah�fish�finder.�Namun� penggunaan� fish�finder�masih� memungkinkan�nelayan�mengalami�rugi�waktu�dan� bahan�bakar�karena�harus�melakukan�pemetaan�dan�pencarian�secara�manual.�Pada� Tugas�akhir�ini�akan�dibuat�sebuah�autonomous�boat�yang�dapat�menuju�koordinat� yang�telah�ditentukan�dan�dapat�menghindari�halangan�jika�didapati�halangan�saat� sedang�menuju�tujuan.�Rancang�bangun�yang�telah�dibuat�mampu�bergerak�dalam� mode� remote� maupun� mode� autopilot.� Komunikasi� antar� stasiun� kontrol� dan� autonomous�boat�dapat�mencapai�jarak�1406,79�meter�menggunakan�antena�5dBi.� Sensor�jarak�JSN-SR04t�yang�digunakan�untuk�mendeteksi�halangan�memimiliki�error� rata-rata�0,92�persen�dibandingkan�dengan�meter�ukur.�Sensor�Kompas�CMPS11�yang� digunakan�untuk�sistem�autopilot�memiliki�selisih�rata-rata�3,04�derajat�dibandingkan� dengan�sensor�kompas�pada�smartphone.�Sensor�gps�Ublox-NEO�7M�yang�digunakan� memiliki� akurasi� rata-rata� sebesar� 3,2m� dibadingkan� dengan� sensor� gps� pada� smartphone�dan�waktu�cold�start�paling�cepat�7�detik.�Interface�stasiun�kontrol�dapat� berkomunikasi�dengan�autonomous�boat�secara�dua�arah�dengan�delay�update�lokasi� pada�interface�paling�baik�selama�30.8�detik.�Autonomous�boat�yang� telah�dibuat� mampu� bergerak� membentuk� lingkaran� tidak� sempurna� dengan� radius� 8.364m.� Autonomous�boat�juga�mampu�bergerak�secara�autopilot�menuju�koordinat�target�yang� diberikan�secara�berurutan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: autonomous boat, stasiun kontrol, NodeMCU, LoRA, gps, kompas
Subjects: PE - Teknik Kelistrikan Kapal > Sistem Distribusi dan Pembangkit Listrik
Divisions: Jurusan Teknik Kelistrikan Kapal > D4 Teknik Kelistrikan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 25 Aug 2021 08:14
Last Modified: 25 Aug 2021 08:14
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/3276

Actions (login required)

View Item View Item