PERENCANAAN KEBUTUHAN DAYA LAMPU PENERANGAN KAPAL BANTU RUMAH SAKIT

Zamzami, Muhammad Rifqi (2020) PERENCANAAN KEBUTUHAN DAYA LAMPU PENERANGAN KAPAL BANTU RUMAH SAKIT. Diploma thesis, Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

[img] Text
0317030020 - Muhammad Rifqi Zamzami - Perencanaan Kebutuhan Daya Lampu Penerangan Kapal Bantu Rumah Sakit.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Kapal Bantu Rumah Sakit adalah kapal yang diproduksi oleh salah satu galangan di Surabaya. Kapal bantu rumah sakit merupakan kapal yang digunakan untuk kepentingan medis dilaut. Dalam menunjang proses pembangunan kapal, diperlukan banyak perencanaan di berbagai sistem seperti sistem kelistrikan, ballast, bilga, hvac, dan sebagainya. Alasan mengapa penulis mengambil topik penelitian ini dikarenakan banyak kerahasiaan data yang ada dan kapal yang ,masih di produksi yaitu kapal bantu rumah sakit yang masih dalam tahap keel laying. Kemudian penulias mengambil topik perencanaan daya lampu penerangan. Dikarenakan klasifikasi kapal rumah sakit belum ada di Indonesia maka akan disesuaikan dengan rumah sakit yang ada di darat. Perencanaan lampu penerangan di kapal terdiri dari perhitungan luas ruangan di setiap deck, perhitungan jumlah lampu dan pemilihan lampu yang sesuai disetiap ruangan, membuat blok diagram penempatan lampu penerangan dan stopkontak, membuat single line diagram dan membuat wiring diagram lampu penerangan sehingga didapatkan jenis kabel, busbar yang akan digunakan. Setelah dilakukan perhitungan didapatkan hasil daya dari lampu penerangan yaitu sebesar 56,858 kW. Untuk daya lampu penerangan dan kebutuhan stopkontak disetiap ruangan sebesar 205,736 kW.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Blok Diagram, Daya(watt), Kapal bantu rumah sakit, Single line diagram, Wiring diagram
Subjects: ME - Teknik Permesinan Kapal > Mesin Kapal
Divisions: Jurusan Teknik Permesinan Kapal > D3 Teknik Permesinan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 29 Jul 2021 03:48
Last Modified: 29 Jul 2021 03:48
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/2756

Actions (login required)

View Item View Item