PERANCANGAN SISTEM PENGENDALI TANGKI PENYIMPANAN BAHAN BAKAR GENERATOR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 (STUDI KASUS DI PT ANGKASA PURA 1 JUANDA)

Putro, Kukuh Susanto (2015) PERANCANGAN SISTEM PENGENDALI TANGKI PENYIMPANAN BAHAN BAKAR GENERATOR BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 (STUDI KASUS DI PT ANGKASA PURA 1 JUANDA). Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Sistem kendali atau sistem kontrol adalah suatu alat untuk mengendalikan, memerintah, dan mengatur keadaan on atau off dari suatu sistem. Pada era global ini khususnya pada bidang kelistrikan, banyak sistem kelistrikan yang beralih ke otomatis karena lebih menguntungkan dalam segi efisiensi dan efektifitas suatu proses. Ada beberapa proses yang ada di unit PT ANGKASA PURA yang masih menggunakan sistem manual dalam pengerjaannya, salah satunya adalah ground tank yang berisi bahan bakar untuk mensuplai tangki bahan bakar harian generator yang masih manual, apabila tangki harian habis maka mengisinya dari ground masih manual yaitu harus menggunakan pompa untuk mensuplai dari ground tank ke tangki harian. Dan apabila ground tank telah habis isinya, tidak ada indikatornya jadi harus mengecek setiap beberapa minggu sekali Rancangan otomatis dengan mikrokontroler Atmega16 dibuat guna mempermudah proses kerja tanpa harus menghidupkan dan mematikan pompa secara manual apabila tangki harian telah habis dengan menggunakan sensor Ultrasonic. Dan monitoring volume bahan bakar menggunakan Microsoft Visual Studio 2010 ditujukan agar pekerja mengetahui berapa volume bahan bakar pada tangki tersebut tanpa harus membuka dan masuk pada ground tank. Kata kunci : Mikrokontroler Atmega16, Ultrasonic, Microsoft Visual Studio 2010. ABSTRACT The control systems or a control system is an instrument to control , rule , and set the state of on or off of a system .In the era of global this is especially in the field of electricity , a lot of electric system that automatically turn to because more profitable in terms of efficiency and effectiveness of a process .There are several process in a unit of PT Angkasa Pura still use manual system in the construction , one of them are ground tanks containing fuel supplies to fuel tank daily generator that still manual , if daily tank up and filling it from the ground still manual namely must use a pump to supplies from the ground tank to tank daily .And when ground tanks had been out the contents , there is no the indicators so have to check every few weeks once. Automatic with mikrokontroler atmega16 design made to simplify the process of working without having to switch on and off a pump manually if the tank had been out with daily use of ultrasonic sensor .And monitoring the volume of fuel use microsoft visual studio 2010 aimed so that workers know how the volume of fuel tanks on the ground without having to open and went on a ground tanks . Keywords: Microcontroller ATmega16, Ultrasonic, Microsoft Visual Studio 2010

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Jurusan Teknik Kelistrikan Kapal > D3 Teknik Kelistrikan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 30 Aug 2018 04:17
Last Modified: 30 Aug 2018 04:17
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/275

Actions (login required)

View Item View Item