ANALISA PENINGKATAN KAPASITAS PRODUKSI PADA MESIN PACKER DENGAN PENGATURAN PUTARAN ROTO PACKER DI PT.XXX

Clarasati, Niken (2017) ANALISA PENINGKATAN KAPASITAS PRODUKSI PADA MESIN PACKER DENGAN PENGATURAN PUTARAN ROTO PACKER DI PT.XXX. Diploma thesis, POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Tugas akhir ini menjelaskan tentang pengaturan frekuensi pada motor induksi tiga fasa dan diameter pulley pada mesin packer. Motor induksi tiga fasa merupakan sebuah motor listrik arus bolak-balik yang paling banyak digunakan terutama di dunia industri, yang digunakan untuk mengatur putaran mesin packer dengan menggunakan variabel speed drive (VSD). Penulis akan membandingakan frekuensi yang telah diatur untuk mendapatkan hasil produksi yang meningkat, sehingga hasil dari tugas akhir ini didapatkan nilai frekuensi yang baik untuk diatur di mesin packer. Tahapan yang dilakukan dalam analisa tugas akhir ini adalah pengumpulan data nilai frekuensi motor, data pengaturan variabel speed drive, hasil monitoring frekuensi gangguan mesin dan hasil monitoring putaran pengisian zak semen. Selanjutnya akan dianalisis diameter pulley input dan output pada mesin packer sebelum dan sesudah diperbaiki. Putaran pengisian zak semen akan dilakukan monitoring setelah dilakukan penggantian pulley. Perbandingan frekuensi pada waktu awal operasi mendapatkan nilai 17,1 sampai dengan akhir penelitian mendapatkan nilai 50 . Hal ini membuktikan bahwa dengan frekuensi awal menghasilkan produksi sebesar 15.170 zak/bulan hingga 16.423 zak/bulan atau 8,2%. Selain itu, penyebab kurangnya hasil produksi adalah adanya diameter pulley motor spout yang kurang standar. Setelah adanya perbaikan maka diameter pulley yang semula 90 mm diperbaiki hingga120 mm. Mesin packer akan bekerja sesuai target dan hasil produksi akan meningkat sebesar 25%. Pada identifikasi masalah memperoleh hasil produksi sebesar Rp. 515.999.000/bulan, sedangkan sesudah modifikasi memperoleh hasil produksi sebesar Rp. 1.001.803.000/bulan. Kata Kunci : Motor induksi, Variabel speed drive, Mesin packer, Pulley, Frekuensi. ABSTRACT This final project describes the frequency setting of the three phase induction motor and the pulley diameter of the packer machine. Three-phase induction motors are the most widely used electric motors, especially in the industrial world, which are used to regulate the speed of a packer machine by using a variable speed drive (VSD). The author will compare the frequency that has been arranged to get increased production results, so the results of this final project obtained a good frequency value to be set in the packer machine. Stages performed in the analysis of this final task is the collection of motor frequency value data, variable speed drive data settings, the results of monitoring the frequency of engine disturbance and the results of monitoring the rotation of cement filling. Next will be analyzed input and output pulley diameter on packer machine before and after repaired. The rotation of cement ze will be monitored after pulley replacement. Comparison of frequency at the beginning of operation to get value 17,1 H_z until end of research get value 50 H_Z. This proves that the initial frequency produces 15,170 zak / month to 16,423 zak / month or 8.2%. In addition, the cause of the lack of production is the diameter of the spout motor pulley that is less standard. After the repair, the diameter of the original pulley 90 mm repaired up to 120 mm. The packer machine will work on target and the production will increase by 25%. On the identification of problems obtained the production of Rp. 515,999,000 / month, while after modification obtained the production of Rp. 1.001.803.000/bulan. Keywords: Induction motor, Variable speed drive, Packer machine, Pulley, Frequency

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Jurusan Teknik Kelistrikan Kapal > D3 Teknik Kelistrikan Kapal
Depositing User: Unnamed user with email repository@ppns.ac.id
Date Deposited: 20 Sep 2018 04:17
Last Modified: 20 Sep 2018 04:17
URI: http://repository.ppns.ac.id/id/eprint/1000

Actions (login required)

View Item View Item